Tila, Aku dan Kalian semua para pengagum rahasia.
Untuk sahabatku, Tila Barmawi. Hai readers!! Seneng deh bisa sapa kalian lagi di blog ini. Yahh, blog ini kayaknya masih belum mood deh untuk membahas hal-hal yang academic ataupun seputar pengetahuan. Penulis emang tukang baper ya!! Kerjaannya nulis tentang percintaan mulu. Wkwkwk. Baiklah readers, postinganku kali ini aku persembahkan spesial untuk sahabatku, Rachmatillah Barmawi, yang akrab disapa Tila. Kenalan dulu dong 💃 Namanya Tila. Lahir di Gorontalo pada tanggal 04 Oktober 1998. Hobbynya kuliner dan stalking. Ga ada riwayat pacaran. Statusnya adalah pengagum rahasia sejati. Yang mana, sekarang ini, dia bukan lagi seorang pengagum rahasia. Dia berani mencoba melangkah, menjadi seorang wanita pemberani yang tidak hanya memandangi seseorang yang dia suka dari jauh. Dia mencoba mengungkapkan meskipun melalui kode-kode yang disampaikan. Mungkin Rindu sudah tak tertahankan, diri ini yang sudah membuat ia terbiasa dengan kehadirannya. Menyukai seseorang? Tentu tidak salah. Ti...